Lombok Gili Tour 3 Hari

Tour

Lombok Gili Tour mengajak anda untuk megunjungi Pantai Kuta, Air terjun Senaru dan menikmati pemandangan bawah laut 3 Gili, Gili Trawangan , Gili Meno dan Gili air dengan menggunakan Glass Bottem boat serta untuk melihat pemandangan bawah laut dengan pemandangan karang biru, ikan-ikan hias, kura-kara dan berbagai macam biota laut serta ke indahan pasir putih 3 gili.

RENCANA PERJALANAN

HARI 01: LOMBOK AIRPORT (HOTEL) – DESA SUKERARE -DESA SADE -SIRCUIT MANDALIKA -PANTAI KUTA MANDALIKA & BUKIT MERESE

-09.00-09.25 : Tiba diLombok airport atau kami jemput di hotel dan menuju Desa Sukerare
-09.25-10.00: Tiba Desa Sukerare dan melihat proses pembuatan kain tenun Lombok serta berpoto-poto menggunkana pakaina adat suku sasak Lombok
-10.00-10.30: Tinggalkan Sukerare dan menuju Desa adat Sade suku sasak
-10.30-11.00: Tiba Desa Sade dan akan di sambut Oleh Guide Lokal Desa Sade serta akan di ajak untuk mengexplore Desa Sade dan sejarah nya, serat Poto-poto di desa Sade
-11.00-11.30: Tinggalkan Desa Sade dan menuju Sirkuit Mandalika
-11.25-12.00: Tiba Sirkuit dan Poto-poto di Sircuite Mandalika sebagai kenangan
-12.00-12.15: Habis poto2 dan menikmati keindahan Sircuit mandalika dan Lanjutkan perjalanan menuju Resto Segera Anak untuk makan siang
-12.15-13.30: Tiba di Pantai Kuta Mandalika dan Makan siang di Restoran
-13.30-14.00: Habis makan siang dan Mengexplore pantai kuta mandalika Lombok dan poto-poto untuk kenangan
-14.00-14.20: Tinggalkan pantai kuta Mandalika dan Bukit Merese
-14.20-15.00: Tiba bukit Merese dan menikmati pemandangan Samudra hindia / Indian Ocean View
-15.00-16.00: Tinggalkan Bukit Merese dan Menuju Desa Banyumulek
-16.00-16.30: Tiba desa banyumulek dan melihat proses pembuatan grabah dari tanah liat
-16.30-18.00: Tinggalkan Desa Banyumulek dan menuju Resto Ayam Taliwang untuk Makan malam
-18.00-19.30: Makan malam di Resto Ayam Taliwang atau tempat lain sesuai permintaan.
-19.30-20.00: Tiba hotel dan check in dan program bebas

HARI 02 : GILI EXPLORE & SNORKELING ( GILI AIR, GILI MENO , & GILI TRAWANGAN ) – SENARU

-07.00-08.00 : Sarapan Pagi di Hotel
-08.30-09.10 : Dijemput dan Perjalanan menuju pelabuhan Teluk Kodek
-09.10-09.30 : Tiba Pelabuhan dan langsung menuju Gili Air
-09.30-10.30 : Tiba Gili Air dan Aktivitas snorkeling menikmati biota pemandanga bawah laut dan bermain sama ikan -ikan hias warna wani yang sangat jinak dan bersahabat serta anda bisa memberimakan ikan langsung dengan roti tawar
-10.30-10.40 : Habis dari Gili Air menuju Gili Meno
-10.40-12.00 : Tiba dan Aktivitas di Gili Meno snorkeling dan berenang bersama kura-kura yang sangat jinak serta menikamati pemandang biota lautnya dan poto-poto di patung cinta Gili Meno
-12.00-12.05 : Menuju Gili Trawangan untuk makan siang Resto Savinda
-12.05-14.00 : Makan siang dan istirahat di Gili TrawangaN.
-14.00-15.00 : Habis makan siang aktivitas keliling pulau Gili Trawangan menggunakan Delman/Cidomo dengan biaya Sendiri, Menuju Ayunan Ombak Sunset untuk poto-poto dan melihat penangkaran Kura-Kura
-15.30-16.20 : Balik dari gili Trawangan menuju pelabuhan Teluk Kodek
-17.30-18.00 : Dari Telok Kodek langsung menuju Senaru dan check in Hotel
-18.15-19.40 : Makan malam di restoran hotel.
-19.40-20.00 : Acara bebas dan Istirahat di hotel.

Waterfall

HARI 03: SENARU – SEMBALUN – MATARM – AIRPORT ATAU HOTEL

-07.00-08.00 : Sarapan pagi dihotel
-08.00-08.30 : Menuju air terjun Sendang Gile
-08.30-09.30 : Tiba di Air Terjun dan menikmati kesejukan air pegunungan
-09.30-10.40 : Kembali ke Senaru dan check out hotel langsung menuju Sembalun.
-11.40-12.40 : Jalan jalan di Sembalun menikmati pemandangan indah dan udara segar.
-12.40-01.40 : Makan siang di Restoran di Sembalun
-01.10-03.40 : Menuju Airport atau Mataram dan belanja oleh-oleh sebelum ke Airport atau hotel.
-16.00-16.30: Tiba Badara Lombok atau hotel dan Program selsai.

CATATAN:
1. Paket TourPaket Tour 3 Hari ini objek2 wisata tujuan bisa di ubah sesuai permintaan
2. Untuk booking silahkan hubungi kami via E-mail atau Whatsapp.

Open chat
Welcome to Salvin Trekking organizer, what can I do for you..?