Tour Lombok & Air Terjun 2 Hari

Waterfall

Tour Lombok dan Air Terjun 2 Hari 1 Malam akan membawa anda mengunjungi Air terjun Sendang Gile dan Air Terjun Tiu Kelep yang berlokasi di kaki Gunung Rinjani Lombok dan dapatlkan nuasa pegunungan dan kesejuakan Air Terjun selama anda tour dan anda akan dimanjakan dengan pemandangan pegunungan yang indah nan hijau dangan kandungan oksigen yang sangat bersih dan alami dan mengunjungi pantai Kuta Lombok.

RENCANA PERJALANAN

HARI 01: (AIRPORT, MATARAM, KUTA, SENGGIGI) – SENDANG GILE & TIU KELEP TOUR – HOTEL

-08.00-09.00: Tiba Bandara Lombok dan langsung di Sambut atau jemput di hotel (di Kuta, Mataram, Senggigi) dan langsung menuju baun pusuk atau Hutan pusuk
-09.00-09.30: Tiba Baun Pusuk/Hutan Pusuk dan kasih Monyet Makan serat melihat ke indahan pemandangan nan hijau sera pemandangan 3 Gili
-09.30-11.30 : Tinggal kan Baun pusuk dan menuju Desa Senaru
-11.30-13.30 : Tiba Desa Senaru dan disambut oleh pemadu wisata Air Tejun Sendang Gile & Tiu Kelep dan Langsung diajak utuk menikmati dan explore Air Terjun Sendang Gile dan Tiu Kelep
-13.30-14.30 : Makan siang di Pondok Senaru Resto sambil melihat pemandangan pegunungan Rinjani.
-14.30-15.00 : Tinggalkan Desa Senaru dan menuju Masjib Bayan Kuno Desa Bayan
-15.00-15.30 : Tiba di Majid Bayan Kuno dan Melihat Masjid tertua di Lombok serta sejarah penyebaran agama islam
-15.30-16.00 : Tinggalkan Masjid Bayan Kuno dan menuju Sembalun dan check in hotel.
-16.00-17.30 : Jalan jalan menikmati pemandangan di Sembalun dan kembali ke hotel.
-18.30-19.00 : Makan Malam dan setelah itu langsung istirahat.

HARI 02: SEMBALUN – DESA SUKERARE – DESA SADE – PANTAI KUTA – BUKIT MERESE –AIRPORT ATAU HOTEL.

-07.00-08.00: Sarapan pagi di hotel
-08.00-08.15: Check out dan Menuju Desa Adat Sade
-12.00-12.40: Tiba desa adat dan explore desa adat suku sasak Lombok dan menikmati tarian peresean Lombok
-12.40-13.00: Tinggalkan desa sade dan menuju Pantai Kuta Mandalika Lombok dan menikmati ke indahan pantai mandalika dan Sirkuit Motor GP Mandalika.
-13.00-14.00: Makan Siang Restoran
-14.00-14.30: Habis makan siang langsung poto2 di pantai Kuta Mandlaika Lombok
-14.30-14.45: Lanjut kan perjalanan menuju Bukit merese
-14.45-15.30: Tiba Bukit Merese Poto2 dan menikmati pemndangan Raja Ampat Lombok
-15.30-16.15: Tinggalkan Bukit Merese dan menuju Airport Lombok atau Hotel.
-16.15-16-15: Tiba di bandara Lombok atau hotel dan program selesai.

HARGA PAKET TERMASUK:

-Transportasi full AC + Sopir
-Pemandu wisata
-Hotel di Sembalun
-Sarapan pagi, Makan Siang dan makan Malam sesuai program
-Jus/Orange Jus/Teh/Kopi waktu Makan siang & Makan Malam
-Air botol per hari
-Tiket masuk semua objek wisata
-Tax (pajak) dan service (pelayanan)

CATATAN:
1. Paket Tour 2 Hari ini objek wisata tujuan bisa di ubah sesuai permintaan
2. Untuk booking silahkan hubungi kami via E-mail atau Whatsapp.

Open chat
Welcome to Salvin Trekking organizer, what can I do for you..?